When you want something, all the Universe conspires in helping you to achieve it - Paulo Coelho, The Alchemist

Jumat, 28 Januari 2011

Memindahkan File - File ke Folder Baru

Pernahkah kalian ingin memindahkan file – file yang banyak ke folder baru, tetapi mengalami kesulitan?? Bisa sih, kita memindahkan satu per satu dengan cara klik kanan, copy, balik ke halaman folder baru, klik kanan lalu paste. Gimana jika file – filenya banyak??
Gampang…

1. Klik file yang akan dipindahkan, Tekan Ctrl (control) pada
keyboard computer dan tahan (Drag).
2. Kemudian klik kanan lalu copy.
3. Lakukan seterusnya pada semua file yang akan dipindahkan dengan
tetap menahan atau mendrag tombol ctrl (Control) pada keyboard.
4. Jika telah seleasi, buka folder baru anda ataupun folder yang akan
menjadi tempat pindahnya file.
5. Klik kanan pad sebarang tempat. Lalu pilih paste.
6. Semua file yang dipilih tadi akan dipindahkan otomatis.

Mudah bukan?? Lebih efektif daripada memindahkan satu per satu..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar